Tutorial Membuat Papercraft Gajah
Alat dan Bahan :
1. Gunting
2. Lem Uhu
3. Kertas lipat
4. Stik es krim
5. Bahan papercraft
6. Kertas putih
7. Cat air
8. Kuas cat air
9. Kapas
10. Kardus
1. Download bahan paper craft (di sini: http://cp.c-ij.com/en/contents/CNT-0010497/index.htm). Kemudian cetak dengan menggunakan kertas ivory atau buffalo .
2. Gunting paper craft dengan merujuk pada garis hitam ( garis potong )
3. Setelah semua bagian terpotong
lipat dan susun bagian kaki belakang dan depan
4. Setelah dilipat
tempelkan kaki bagian depan dan belakang menjadi satu
5. Lipat bagian – bagian belalai,
kepala serta penyangganya. Kemudian susun menjadi satu bagian
6. Lipat dan susun bagian badan gajah
7. Gabunglah bagian – bagian kepala
belalai ke bagian badan gajah
8. Membuat kandang dengan kardus, lalu
diberi 2 tingkat dan bolongilah tengahnya
9. Lapisi dengan rongga kedua tingkat
dengan kertas dan bagian bawah serta atasnya dipotong agar dapat menekuk sesuai
dengan bentuk lingkaran
10. Lapisi kardus dengan kertas putih dan
lapisi lagi dengan stik eskrim
11. Setelah sudah tertutupi dengan stik
eskrim lalu beri kapas pada ujung lubang lingkaran
12. Lalu beri warna hitam agar tampak
seperti nuansa batu
13. Lalu pada bagian dalam dari lubang
lingkaran, tempelkan pagar dengan menggunakan sendok eskrim
14.
Beri kapas didasar lubang untuk membuat rumput dan beri warna hijau agar tampak seperti rumput
.
15. Susun stik eskrim pada lubang di kardus, untuk membuat dudukan tangga
17. Cat kapas hitam dan susun kapas baru
sebagai pagar pintu masuk. Lalu buat tangga dengan menggunakan kertas dan lem
pada dudukan
18. Cat tangga dan seluruh permukaan stik
eskrim
19. Lekatkan gajah pada tengah – tengah
lubang
20. Lapisi kardus dengan kertas putih agar
hasil lebih baik
0 komentar :
Posting Komentar